Israel Tolak Izinkan Over Flight, Menlu Retno Lantik Konsul Kehormatan RI Palestina di Amman
Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi telah melantik Konsul Kehormatan pertama Indonesia di Palestina, Maha Abu-Shusheh, yang berkedudukan di Ramallah, di Amman, Yordania, Minggu (13/3). Upacara pelantikan yang dilaksanakan di KBRI Amman itu dihadiri oleh Menlu Palestina Dr. Riyad al-Maliki, para Duta Besar negara-negara ASEAN dan OKI di Amman, Ketua Komisi I DPR-RI Mahfudz Siddiq, … Lanjutkan membaca Israel Tolak Izinkan Over Flight, Menlu Retno Lantik Konsul Kehormatan RI Palestina di Amman
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan