Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Kunjungan Kerja ke Nusa Tenggara Barat
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana Jokowi tiba di Bandar Udara (Bandara) Sultan Muhammad Salahuddin, Kabupaten Bima, Nusa Tenggara Barat (NTB), Rabu (28/12/2022), sekitar pukul 17.06 WITA. Kedatangan Presiden dan Ibu Iriana disambut oleh Gubernur NTB Zulkieflimansyah, Bupati Bima Indah Dhamayanti Putri, dan Wakil Bupati Bima Dahlan M. Noer. Tampak juga tarian tradisional […]