
Presiden Jokowi Serahkan Bantuan Pangan bagi Masyarakat di Bandar Lampung
Mengawali kegiatan kunjungan kerja di Provinsi Lampung, Presiden RI Joko Widodo (Joko Widodo) langsung menuju Gudang Bulog Campang Raya, Kota Bandar Lampung, pada Kamis (26/10/2023). Di sana, Kepala Negara meninjau persediaan pangan sekaligus menyerahkan bantuan pangan kepada keluarga penerima manfaat (KPM). Dalam kesempatan tersebut, Presiden sempat berdialog dengan salah satu KPM yang mempertanyakan nasib beberapa […]