
Presiden Jokowi Hadiri Pertemuan MEF 2021 secara Virtual
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menjadi satu dari sepuluh kepala negara atau kepala pemerintahan yang mengikuti Major of Economies Forum on Energy and Climate (MEF) 2021 yang digelar secara virtual, Jumat (17/09/2021). Dari Istana Kepresidenan Bogor, Presiden mengikuti forum yang berisi negara-negara utama dalam pembahasan tentang energi dan perubahan iklim tersebut. “Presiden Amerika [Serikat] Joe […]