Pangkas Perjalanan Yogyakarta-Kaliurang, ‘Underpass’ Kentungan Ditarget Selesai Desember
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) saat ini tengah menyelesaikan pembangunan underpass Kentungan di simpang empat Jalan Kaliurang, Kabupaten Sleman, Provinsi DIY sepanjang 900 meter. Pembangunan underpass bertujuan untuk mengurai simpul kemacetan akibat pertemuan lalu lintas dari empat arah antara Jalan Kaliurang dengan Jalan Padjajaran. Kepala Balai Besar Pelaksana Jalan Nasional (BBPJN) VII, Akhmad Cahyadi mengatakan, underpass Kentungan terbentang di […]