
Sesi Retreat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-43 ASEAN Tahun 2023, di Jakarta Convention Center (JCC), Provinsi DKI Jakarta, 5 September 2023
Sambutan Presiden Joko Widodo pada Sesi Retreat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-43 ASEAN Tahun 2023, 5 September 2023 Sri Baginda, Yang Mulia para pemimpin ASEAN, Saya nyatakan pertemuan sesi retret dibuka. Ada dua isu yang akan menjadi fokus kali ini, yaitu reviu implementasi five-point consensus dan implementasi ASEAN Outlook on the Indo-Pacific. Terkait implementasi lima poin […]