Kabinet Moh. Natsir
Presiden : Ir. Soekarno
Wakil Presiden : Drs. Mohammad Hatta
Perdana Menteri : Mohammad Natsir
Wakil Perdana Menteri : Sri Sultan Hamengkubuwono IX
Dasar Pembentukan : Keputusan Presiden Republik Indonesia No.9 Tahun 1950
Masa Bakti : 6 September 1950 s.d 27 April 1951
Jumlah Kementerian : 16
Keterangan :
Susunan : 1. Menteri Dalam Negeri : Assaat
2. Menteri Luar Negeri : Mohammad Roem
3. Menteri Keamanan Rakyat : 1. Abdul Halim berhenti t.m.t 8 Desember 1950
2. Sri Sultan Hamengkubowono IX diangkat t.m.t 8 Desember 1950
4. Menteri Kehakiman : Wongsonegoro
5. Menteri Penerangan : M.A. Pellaupessy
6. Menteri Keuangan : Sjafruddin Prawiranegara
7. Menteri Perdagangan dan Industri : Sumitro Djojohadikusumo
8. Menteri Pertanian : Tandiono Manu
9. Menteri Pekerjaan Umum dan Rekonstruksi : Herman Johannes
10. Menteri Sosial : F.S. Haryadi
11. Menteri Perhubungan : Djuanda
12. Menteri Kesehatan : J. Leimena
13. Menteri Agama : Wahid Hasjim
14. Menteri Tenaga Kerja : Pandji Suroso
15. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan : Bahder Johan
16. Menteri Negara : Harsono Cokroaminoto berhenti t.m.t 18 Desember 1950