Presiden Prabowo Tekankan Bonus Atlet sebagai Amanah dan Tabungan Masa Depan
Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa penghargaan dan bonus yang diberikan negara kepada atlet berprestasi bukanlah sekadar bentuk pembayaran, melainkan amanah dan tabungan masa depan atas pengorbanan serta dedikasi yang telah mereka berikan untuk bangsa dan negara. Hal tersebut disampaikan Kepala Negara dalam amanatnya saat memberikan penghargaan kepada atlet peraih prestasi pada ajang SEA Games ke-33 […]