Presiden Jokowi Resmikan Jalan Bypass Balige
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengawali rangkaian kunjungan kerja di Provinsi Sumatra Utara (Sumut), dengan meresmikan Jalan Bypass Balige, yang ada di Kabupaten Toba, Rabu (02/02/2022). Peresmian dilakukan dengan penandatanganan prasasti oleh Kepala Negara. Direktur Jenderal Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Hedy Rahadian, dalam keterangannya menyebutkan bahwa Jalan Bypass Balige dibangun […]