
Usai Kunjungan Resmi di Yordania, Presiden Prabowo Kembali ke Tanah Air
Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto mengakhiri kunjungan resminya di Kerajaan Yordania Hasyimiyah pada Senin sore, 14 April 2025. Dalam keterangannya kepada awak media, Presiden menyampaikan bahwa pada pertemuannya dengan Raja Abdullah II bin Al-Hussein, kedua pemimpin membahas komitmen yang kuat untuk meningkatkan kerja sama Indonesia dan Yordania dalam sejumlah bidang. “Kita membahas peningkatan kerja sama […]