Usai Hadiri KTT Khusus ASEAN-Australia, Presiden Jokowi Bertolak ke Tanah Air
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) bertolak kembali menuju Tanah Air pada Rabu (06/03/2024), melalui Bandara Melbourne Jet Base, Australia. Kepala Negara dan rombongan lepas landas dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 sekitar pukul 16.15 waktu setempat. Tampak melepas keberangkatan Presiden di Bandara Melbourne Jet Base adalah Duta Besar Australia untuk Indonesia Penny Williams, Duta Besar Republik […]