
Keterangan Pers Presiden Republik Indonesia Setelah Peresmian Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Industropolis Batang di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Batang, Jawa Tengah, Kamis, 20 Maret 2025
Presiden Republik Indonesia (Prabowo Subianto) Alhamdulillah, hari ini kita bisa meresmikan Kawasan Ekonomi Khusus Industropolis Batang, yang saya kira sangat baik perencanaannya, visinya, dan pelaksanaannya. Ya, kita lihat semakin hari semakin terwujud rencana-rencana besar. Tadi sudah 20 perusahaan sudah di sini, tujug yang sudah beroperasi, tujuh sudah konstruksi, 13 sedang dalam perencanaan. Jadi, ini luar […]