11 Maret 2020
Presiden Minta K/L, TNI, Polri, BUMN, dan Pemda Tertibkan Administrasi Tata Kelola Aset
Presiden Joko Widodo meminta kepada seluruh Kementerian/Lembaga (K/L), TNI, Polri, BUMN dan Pemda/Pemerintah Daerah untuk menertibkan administrasi tata kelola serta menjaga aset-aset yang dimilikinya sehingga tidak memunculkan permasalahan pertanahan yang berlarut-larut.