Sidang Kabinet Paripurna mengenai Persiapan Ramadan dan Idulfitri 1445 H dan Rencana Kerja Pemerintah (RKP), Kerangka Ekonomi Makro (KEM) dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal (PPKF) Tahun 2025 di Istana Negara, Provinsi DKI Jakarta, 26 Februari 2024
Pengantar Presiden Joko Widodo pada Sidang Kabinet Paripurna mengenai Persiapan Ramadan dan Idulfitri 1445 H dan Rencana Kerja Pemerintah (RKP), Kerangka Ekonomi Makro (KEM) dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal (PPKF) Tahun 2025, 26 Februari 2024 Bismillahirrahmanirrahim. Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Selamat pagi, Salam sejahtera bagi kita semua. Bapak-Ibu sekalian yang saya hormati, Dalam Sidang Kabinet Paripurna hari […]