
Apresiasi Kerja Petani, Mentan: Stok Beras Hingga Akhir Juni Capai 7,49 Juta Ton
Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin Limpo, mengapresiasi kerja keras para petani di seluruh Indonesia dan berdasarkan data yang ada stok beras akhir bulan Juni mencapai 7,49 juta ton.