
Bertemu Anies-Sandi, Presiden Jokowi Titip MRT, LRT, dan Minta Semua Jalan di Jakarta Harus Bersih
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan hasil pertemuannya dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno, di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (25/10) siang. Menurut Presiden, masalah utama yang dibicarakan dalam pertemuan tersebut adalah tentang kemacetan dan banjir. Pertama saya titipkan agar MRT (Mass Rapid Transport) ini dicek terus. Kemudian 2018, di […]