
Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Sekolah Kedinasan Bisa Dicek Melalui Official CAT BKN Dari HP
Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Sekolah Kedinasan akan berlangsung mulai 25 April sampai Juni 2017 mendatang. Guna memundahkan peserta seleksi mengecek hasil SKD, Badan Kepegawaian Negara (BKN) meluncurkan aplikasi mobile phone berbasis Android yang dapat diunduh melalui play store dengan nama Official CAT BKN.