
Jangan Kacaukan Keamanan, Presiden Jokowi Minta Menristekdikti Ajak Dialog Mahasiswa
Menyikapi aksi demonstrasi yang dilakukan kalangan perguruan tinggi dalam beberapa hari terakhir, Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohammad Nasir agar mengajak mahasiswa berdialog terhadap hal-hal yang dipersoalkan mereka. “Iya, diajak dialog yang baik. Saya lakukan, mudah-mudahan ini lancar,” kata M. Nasir menjawab wartawan usai diterima oleh Presiden Jokowi […]