
Pembukaan Forum Air Sedunia ke-10 Tahun 2024 di Bali International Convention Center (BICC), Kabupaten Badung, Provinsi Bali, 20 Mei 2024
Sambutan Presiden Joko Widodo pada Pembukaan Forum Air Sedunia ke-10 Tahun 2024, 20 Mei 2024 Yang mulia, para pemimpin negara, pimpinan para organisasi internasional, Presiden Dewan Air Dunia, Ketua DPR Republik Indonesia, hadirin dan tamu undangan yang saya muliakan. Selamat datang di Bali. Suatu kehormatan bagi Indonesia dipercaya menjadi tuan rumah Forum Air Sedunia yang […]