Rapat Terbatas mengenai Penyampaian Program dan Kegiatan di Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, 31 Oktober 2019, di Kantor Presiden, Provinsi DKI Jakarta
Bismillahirrahmanirrahim. Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Selamat sore, Salam sejahtera bagi kita semuanya, Om Swastiastu. Yang saya hormati Bapak Wakil Presiden, Pak Menko, seluruh Menteri, dan Wakil Menteri yang hadir.