
Presiden Minta Penanganan Pandemi Covid-19 Tidak Linear dan Harus Ada Terobosan
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta dalam rangka percepatan penanganan dampak pandemi Covid-19 agar semua bekerja tidak linear dan ada terobosan yang bisa dilihat oleh masyarakat.