
7 Kota Ini Ditetapkan Sebagai Pilot Project Pembangunan Pembangkit Listrik Berbasis Sampah
Pemerintah memutuskan akan mengawali dengan percepatan pembangunan pembangkit listrik berbasis sampah. Ketujuh kota yang akan dijadikan pilot project itu adalah: Jakarta, Bandung, kemudian Tangerang, Semarang, Surabaya, Solo, dan Makassar. Dari tujuh kota tersebut memang ada kota-kota besar, kota besar itu biasanya produksi sampahnya di atas 1.000 ton per hari, sedangkan Solo itu di bawah. Kenapa […]