
Demi Keselamatan, Menlu Imbau WNI di Yaman Segera Ikuti Evakuasi Kembali ke Tanah Air
Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyatakan evakuasi 220 WNI dari Yaman yang dilakukan dalam dua gelombang, telah berlangsung secara cepat, aman dan efisien. Menlu terus menghimbau kepada WNI di Yaman untuk memilih opsi evakuasi kembali ke tanah air demi keselamatan diri dan keluarga. Ketika opsi evakuasi masih bisa dilakukan, pemerintah berharap semua WNI segera mengajukan […]