Keterangan Pers Presiden RI Terkait Perkembangan Pencarian AirAsia QZ8501, di Bandara Juanda, Surabaya, 30 Desember 2014
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Bapak/Ibu dan Saudara-saudara sebangsa dan setanah air, baru saja 2 jam/1,5 jam yang lalu saya dari lokasi dengan Hercules TNI AU, dan bisa melihat langsung agak mendekat. Dan lokasinya sudah kita dapatkan dan tadi saya melihat ada 3 KRI kita yang berada di lokasi dan semuanya sekarang– sore dan malam hari ini– […]