
Menlu: Semua Duta Besar Baru Sampaikan Simpati Untuk Korban Gempa Lombok
Gempa berkekuatan 7,0 Skala Richter (SR) pada Minggu (5/8) disusul dengan gempa berkekuatan 6,2 SR pada Kamis (6/8) yang mengguncang Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), mendapatkan simpati dari para duta besar baru negara-negara sahabat yang menyerahkan surat-surat kepercayaan kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi), di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (13/8) pagi. Jadi hampir semua Duta […]