
Presiden: Ke Depan Butuh Pemimpin Reformis, Senang Inovasi, dan Melayani Masyarakat
Ke depan dibutuhkan pemimpin-pemimpin, baik pusat maupun daerah, yang reformis, senang dengan pembaharuan-pembaharuan, senang dengan inovasi-inovasi, jangan rutinitas. Membuat terobosan yang baru, mempercepat, dan melayani masyarakat. Hal tersebut disampaikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat memberikan arahan kepada Gubernur, Bupati, dan Wali Kota yang hadir dalam acara Rapat Kerja Pemerintah (RKP) di Istana Negara, Jakarta, Selasa (24/10). “Berkaitan dengan […]