
Hadiri Haul ke-124 Syekh Nawawi Al-Bantani, Presiden Jokowi Ingatkan Jaga Persatuan dan Kebinekaan
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan mengenai keberagaman negara Indonesia. Ia menambahkan bahwa semua harus tahu dan sadar, bahwa negara Indonesia ini adalah negara yang besar, memiliki banyak suku. “Ini adalah anugerah Allah yang diberikan kepada bangsa Indonesia dan patut kita syukuri,” kata Presiden Jokowi saat menghadiri Peringatan Haul Al-Maghfurlah Syaikh Nawawi Al-Bantani ke-124 di Pondok […]