Luncurkan KITE IKM, Presiden Jokowi: Mengurus Yang Kecil Itu Pusing, Tapi Keberpihakan Itu Harus
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan kebijakan fasilitas Kemudahan Impor Tujuan Ekspor bagi Industri Kecil dan Menengah (KITE IKM), di Sentra Kerajinan Tembaga Tumang, Kecamatan Cepogo, Kabupaten Boyolali, Senin (30/1) siang. Melalui kebijakan ini, diharapkan paling tidak biaya produksi yang ada di usaha kecil dan menengah bisa ditekan turun. Tadi sudah disampaikan oleh Bu Menteri Keuangan, […]