
Presiden Jokowi Akan Takbiran Dan Solat Idul Fitri 1436H Di Banda Aceh
Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Ibu Negara Iriana pada Rabu (15/7) sore ini dijadwalkan akan mengawali kunjungan kerja daerah ke Provinsi Aceh. Gubernur Aceh Zaini Abdullah mengatakan, selain akan melakukan kunjungan ke Meulaboh, Presiden Jokowi akan mengikuti takbiran dan melaksanakan solat Idul Fitri 1436H di Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh pada Kamis (16/7) besok. “Insya […]