
Presiden Jokowi Ajukan KSAD Jenderal Gatot Nurmantyo Sebagai Calon Panglima TNI
Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengajukan nama Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Gatot Nurmantyo sebagai calon Panglima TNI kepada pimpinan DPR-RI. Jenderal Gatot Nurmantyo menjadi calon tunggal Panglima TNI untuk menggantikan Jenderal Moeldoko yang akan memasuki masa pensiun pada 1 Agustus 2015 ini. Wakil Ketua DPR-RI Fahri Hamzah mengemukakan, surat dari Presiden Jokowi […]