
Presiden Jokowi: Inklusivitas Prioritas Utama Kepemimpinan Indonesia pada G20
Pada tahun 2022 mendatang, Indonesia akan memegang Presidensi G20 dengan mengusung tema besar “Recover Together, Recover Stronger“. Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menegaskan bahwa Indonesia akan berupaya agar G20 dapat bekerja untuk kepentingan semua negara dan menjadikan inklusivitas sebagai prioritas utama kepemimpinan Indonesia. Hal tersebut disampaikan oleh Presiden Joko Widodo dalam pidatonya pada sesi debat […]