
Jadi Ujung Tombak Perekonomian, Koperasi Perlu Koordinasi Dengan Humas Pemerintah
Staf Ahli Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop UKM) Teguh Budiono meyakini, koperasi bisa menjadi ujung tombak perekonomian. Caranya, dengan melakukan koordinasi di antara humas-humas pemerintah. Pernyataan tersebut disampaikan Teguh Budiono dalam pembukaan Forum Badan Koordinasi Humas Pemerintah (Bakohumas) “5 Tahun Reformasi Total Koperasi”, di Grand Keisha Hotel, Sleman, D.I. Yogyakarta (DIY), Rabu (9/10) […]