Masih Butuh 13 Juta Rumah, Presiden Jokowi Dorong Pemda Pangkas BPHTB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengemukakan, banyak pemilik modal di Indonesia justru mau membangun properti di luar negara kita padahal kita masih membutuhkan, seperti rumah menengah ke bawah, 13 juta rumah. Hal ini karena kita kalah bersaing dengan negara-negara tetangga di Asia, seperti Thailand dan Vietnam, yang dulu jauh di bawah kita sekarang mulai melampaui kita. Oleh […]