Pelepasan Ekspor Komoditas Pinang Biji, di Pabrik CV Indokara, Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi, 7 April 2022
Pagi hari ini, saya mengunjungi Provinsi Jambi dan akan melepas tujuh kontainer untuk ekspor komoditas pinang biji. Untuk diketahui, bahwa di seluruh tanah air ada 152 ribu hektare lahan kita yang ditanami pohon pinang, dan 22 ribu hektarenya berada di Provinsi Jambi. Ini adalah sebuah komoditas ekspor yang banyak dibutuhkan di Thailand, di Iran, di […]