Soal UU Terorisme, Presiden Jokowi: Pencegahan Perlu Payung Hukum Yang Jelas
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengemukakan, revisi Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2003 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2002 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme atau yang lebih dikenal dengan Undang-Undang (UU) Terorisme saat ini masih dalam proses. Pemerintah pun, lanjut Presiden, sudah melakukan konsultasi dengan DPR, MPR, dan lembaga negara yang lain. Intinya […]