Varian Baru Korona, Presiden Imbau Masyarakat Tak Khawatir & Tetap Disiplin Protokol Kesehatan
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengimbau kepada masyarakat untuk tetap tetap tenang terkait konfirmasi mengenai dua kasus positif mutasi virus korona dari Inggris (B.1.1.7) di Indonesia. “Saya mengimbau kepada Bapak, Ibu, dan Saudara-saudara semuanya untuk tidak perlu khawatir karena ditemukannya dua kasus positif COVID-19 dengan mutasi virus Korona dari Inggris atau B.1.1.7,” ujar Presiden dalam […]