
Ikuti Tuntutan Masyarakat, Humas Pemerintah Dituntut Lebih Proaktif dan Kreatif
Dinamika komunikasi yang berkembang dewasa ini mengarahkan pemerintah lebih proaktif dan kreatif dalam pengemasan komunikasi pemerintahan. Hal ini senada dengan tuntutan masyarakat, transparansi, serta akuntabilitas publik. Demikian disampaikan oleh Sekretaris Badan Koordinasi Kehumasan Pemerintah (Bakohumas) Helmi Malik Bowo saat membuka forum tematik Bakohumas dengan tema “Bicara Pendidikan Vokasi di Era Komunikasi” di Grand Rocky Hotel, […]