Tangani Bencana Asap Di Tanah Air, Presiden Jokowi Percepat Lawatan Di AS
Setelah melakukan pembicaraan telepon dengan Menko Polhukam Luhut Pandjaitan, Senin (26/10) pukul 10.30 waktu setempat dari tempatnya menginap di Blair House, Washington DC, Amerika Serikat, Presiden Joko Widodo (Jokowi) memutuskan mempercepat lawatannya di Amerika Serikat (AS) untuk segera kembali ke tanah air guna memimpin langsung penanganan atas bencana kabut asap di tanah air. Berdasarkan pembicaraan […]