Didampingi Ibu Negara, Presiden Jokowi Sapa Pekerja Indonesia di Kantor Pusat Facebook
Mengawali kegiatan di hari kedua kunjungannya di San Fransisco, AS, Rabu (17/2) siang, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi kantor pusat Facebook, di Menlo Park, Silicon Valley, kawasan industri keatif di negara itu. Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Negara Iriana Jokowi tiba di Facebook Headquarter pada sekitar pukul 11 siang waktu setempat, dan disambut sejumlah […]