
Update Musibah Mina: 14 Jemaah Haji Indonesia Dipastikan Wafat, 112 Belum Kembali Ke Tenda
Setelah melakukan penelusuran ke berbagai pihak, Kementerian Agama (Kemenag), Sabtu (26/9) pagi Waktu Arab Saudi (WAS) mengumumkan jumlah jemaah haji Indonesia yang menjadi korban dalam musibah yang terjadi di Mina, Arab Saudi, Kamis (24/9) lalu, telah bertambah dari semula 2 orang menjadi 14 orang. Terkait hal ini Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin saat berada […]