Anggaran Kementerian Pertanian 2014: Bantuan Sosial Tersebar di Sejumlah Program

Dipublikasikan pada 17 Desember 2013

Kementerian Pertanian memperoleh alokasi anggaran Rp 15,470 triliun pada Anggaran Belanja Pemerintah Pusat (ABPP) Kementerian Negara/Lembaga dan Non K/L Tahun Anggaran 2014. Anggaran tersebut terdiri atas Rupiah Murni (RM) Rp 15,029 triliun, Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP Rp 72,826 miliar, Badan Layanan Umum (BLU) Rp 30,601 miliar, Pinjaman Luar Negeri (PLN) Rp 334,320 miliar, dan […]

Dukung Perbaikan Infrastruktur di Indonesia, ADB Beri Pinjaman 400 Juta Dollar AS

Dipublikasikan pada 28 November 2013

Guna membantu Indonesia mempercepat perbaikan infrastuktur yang diperlukan untuk mendorong laju pertumbuhan yang lebih inklusif, Bank Pembangunan Asia (Asian Development Bank/ADB) menyediakan pinjaman sebesar 400 juta dolar Amerika Serikat (AS). ADB menilai, Indonesia telah mengalami peningkatan pertumbuhan ekonomi yang pesat beberapa tahun terakhir. Namun, saat ini laju pertumbuhan ekonomi mulai melambat. Selain karena kondisi ekonomi […]

Inilah Pedoman Penerimaan Dan Pengeluaran Negara Pada Akhir Tahun Anggaran

Dipublikasikan pada 26 November 2013

Guna menjamin pelaksanaan proses penerimaan dan pembayaran penyempurnaan tagihan kepada negara, Kementerian Keuangan menerbitkan peraturan khusus mengenai pedoman pelaksaan penerimaan dan pengeluaran negara pada akhir tahun anggaran, sebagaimana tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 163/PMK.05/2013 yang ditandatangani oleh Menteri Keuangan M. Chatib Basri pada 18 November 2013.

Arsip