Dilantik, Menteri Baru Langsung Ikuti Sidang Kabinet Perdana
Para menteri Kabinet Kerja yang kemarin diumumkan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK), pada Senin (27/10) ini pukul 11.30 WIB, akan dilantik dan diambil sumpahnya secara resmi di Istana Negara, Jakarta. Seluruh menteri pria yang dilantik, akan mengenakan batik lengan panjang, dan berpeci, bukan pakaian sipil lengkap (jas berdasi). Sedang […]