Urbanisasi Tinggi, Emisi Gas Rumah Kaca di Kota-Kota Indonesia Sangat besar
Sebagai tindak lanjut Kesepakatan Paris yang merupakan hasil perundingan global perubahan iklim Conference of Parties ke-21 (COP21) di Paris, Perancis tahun 2015 kemarin, sejumlah kalangan terkait pembangunan perkotaan di Indonesia menghadiri seminar untuk membahas tentang dampak perubahan iklim bagi perkotaan dan solusi yang dapat dilakukan untuk mengurangi emisi gas rumah kaca dari kegiatan perkotaan. Seminar […]