
Agar Penanganan Efektif, Presiden Jokowi Akan Ganti Pejabat Yang Kebakaran Hutannya Banyak
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memimpin Rapat Koordinasi Nasional Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan Tahun 2016 di Istana Negara, Jakarta Senin sore (18/1). Mengawali arahannya, Presiden Jokowi menyampaikan bahwa tahun 2015 telah memberikan pelajaran terkait penanganan hutan dan lahan yang kemudian menjadi kabut asap serta memberikan dampak ekonomi yang luar biasa terhadap daerah. Pertumbuhan ekonomi kita […]