
Sambutan Presiden Joko Widodo pada Peresmian Pembukaan Konferensi Forum Rektor Indonesia Tahun 2017, 2 Februari 2017, di JCC Senayan, Jakarta
Selamat pagi, Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Salam sejahtera untuk kita semuanya. Yang saya hormati para Menteri Kabinet Kerja, Yang saya hormati Pimpinan Komisi X DPR RI, Yang saya hormati Ketua Forum Rektor Indonesia, beserta seluruh keluarga besar Forum Rektor Indonesia, Yang saya hormati Yang Mulia para Duta Besar yang hadir, para Rektor perguruan tinggi negeri, perguruan […]